Backdrop rak televisi minimalis berdampingan Ruang Makan

         Bila di tinjau dari segi peletakan  Backdrop rak televisi (TV) pada rumah tinggal  secara umum  berada  di ruang keluarga, karean diruang keluaraga tempat berkumpul sambil menikmati hiburan acara  televisi sambil  bersenda gurau, Berdekatannya  Backdrop terhadap ruang makan yang menjadi topik artikel ini,  karena konsep dasar  perancangan  ruang interior pemilik  menginginkan  kesan luas dan terbuka antara ruang  makan dan ruang keluarga dan  tidak di batasi oleh penyekat. (lihat contoh gambar perspektif di bawah ini) Pada prisipnnya Backdrop rak Televisi dibutuhkan karean satu konsep keingian si pemilik rumah, memaksimalkan  ruang  yang terbatas.  


Keberadaan  desain Backdrop rak televisi (TV)  minimalis yang menempel pada dinding  ruang makan  rumah   tinggal,  secara teknis bertujuan memaksimalkan fungsi dinding ruang yang ada  evolusi sentuhan  bentuk desain dari rak televisi  yang lebih simpel, memiliki nilai  estetika  terhadap dinding. 

Backdrop televisi didesain terlihat ringan, lebih inovatif kekinian, juga sekarng ini menjadi tren desain furniture costum  kebutuhan pada ruang  

Karena perbebedan televisi saat ini dan dahulu, televisi  masa kini bentuk tipis  layar datar serta  ramping  pemasangannya bisa  diletakan diatas meja,bisa  dipasang menempel pada dinding  dengan  memakai bracket sebagai konstruksi. 
Sedangkan televisi   dahulu bentuk tebal layar kaca melengkung  maka disebut Televisi tabung pengunaanya  cukup di letakan pada Top table atas meja

Apa saja fungsi Backdrop Rak Televisi  ?  fungsi  utamnya sebagai tempat meletakan/ menempelkan  televisi , meletakan alat elektonik lainnya 
ada fungsi lain  seperti memanajang  cendramata / asesoris,barang barang yang sipatnya koleksi  unik. 

Demikian  sekilas backdrop televisi minimalis  yang erat  kaitnnya  terhadap perbedaan desain bentuk rak televisi jaman sekarang dan dahulu  walaupun   fungsi penggunanya sama . 
 
Contoh gambar perspektif di bawah,  Background rak TV minimalis menempel pada dinding.



Backdrop Televisi  minimalis bersatu pada  Ruang Makan 

Dari segi bahan material  rak TV dahulu banyak menggunakan material  kayu solid/kayu  papan yang tetentunnya memiliki kekuatan dan daya tahan yang cukup  kuat, proses produksinnya cukup lamadan bertahap. Penggunaan bahan finishing jenis politur /melamik ,  supaya kayu tidak muda rusak dan terlihat baik dan rapih 
Di banding Backdrop rak televisi  minimalis  jaman sekarang proses produksi lebih cepat, material utama sudah dalam bentuk kayu olahan yang kita kenal  kayu lembaran Multiplek, Blockboard, Melamin blockboard, HDF (hard density fiberboard), MDF (medium density Fiberboard),Partikeboard (serbuk kayu), danl,  cukup banyak alternatif /pilihan lainnya 
Proses finishing  yang cukup simpel dan banyak alternatifnnya,
Ada  material   finishing jenis laminasi atau disebut HPL(high pressure laminated), ada jenis finishing cat semprot  NC (Nitrocelullose)  dengan karakter hasil cat semprot doff, semi gloss, supergloss

Gambar kerja tampak depan backdrop Televisi minimalis 


        Sekian uraian  tentang backdrop rak televisi  minimalis semoga bermanfaat dan dapat menjadi referensi  jika rekan rekan berminat dengan pembuatan backdrop rak televisi minimalis  atau furniture costum lainnya dapat hubungi  winnata   081322635443 atau  Kilik ORDER 


Terimakasih  salam sukses  tetap semangat  dan bahagia selalu 

Ruang Estetik 

 

Komentar